Belajar Huruf Bersama Marbel

Membantu anak mengenal huruf dan benda dengan mudah
Educa Studio

Unduh Belajar Huruf Bersama Marbel APK

Diperbarui pada 2024-11-14
Peringkat 4.2
Kategori Pendidikan
Nama paket com.educastudio.marbelhuruf
Unduhan 100+

Deskripsi Belajar Huruf Bersama Marbel

MarBel ‘Mari Belajar Huruf’ merupakan sebuah aplikasi pendidikan interaktif guna membantu anak-anak belajar mengenal 26 huruf, mulai dari huruf 'A' hingga 'Z', baik huruf kecil maupun besar. Aplikasi ini dirancang khusus untuk anak-anak usia 2 sampai dengan 6 tahun.

BERNYANYI BERSAMA
Dududuuu, MarBel akan memberi cara unik untuk belajar mengingat huruf! Bagaimana caranya? Tentu saja, bernyanyi bersama MarBel! Oh, mengingat huruf A sampai Z menjadi lebih mudah!

BELAJAR NAMA BENDA
Mengenal benda-benda sesuai dengan huruf awalnya? Serahkan saja pada MarBel! MarBel akan membantu dengan senang hati!

BERMAIN GIM EDUKATIF
Seusai belajar, akan ada berbagai permainan edukatif yang menyenangkan! Tebak huruf? Bermain puzzle? Pecah balon? Semuanya tersedia!

Selain menggunakan bahasa yang ramah anak, MarBel juga dilengkapi dengan gambar, suara narasi, serta animasi untuk menarik minat anak dalam belajar. Lantas, tunggu apa lagi? Segera unduh MarBel agar anak semakin yakin bahwa belajar adalah hal yang menyenangkan!

FITUR
- Belajar huruf besar dan kecil
- Belajar nama-nama benda
- Belajar huruf dengan lagu
- Bermain tebak huruf
- Bermain pecah balon huruf
- Bermain gelembung huruf
- Bermain tebak bayangan
- Bermain kuis tebak gambar
- Bermain tangkap huruf
- Bermain puzzle jigsaw

Tentang MarBel
—————
MarBel merupakan singkatan dari Mari Belajar Sambil Bermain adalah Kumpulan Serial Aplikasi Belajar Anak Berbahasa Indonesia yang dikemas khusus secara interaktif dan menarik yang kami buat khusus untuk Anak-anak Indonesia. MarBel karya Educa Studio dengan 43 juta total unduhan dan telah mendapatkan penghargaan nasional maupun internasional.

—————
Hubungi kami: cs@educastudio.com
Kunjungi web kami: https://www.educastudio.com

Buka
Unduh APK Android
Unduh APK Android Belajar Huruf Bersama Marbel
1. Klik untuk mengunduh APK Android Belajar Huruf Bersama Marbel
2. Instal Belajar Huruf Bersama Marbel
3. Luncurkan dan nikmati Belajar Huruf Bersama Marbel
Google Play
Dapatkan dari Play Store
1. Klik "Dapatkan dari Play Store
2. Unduh Belajar Huruf Bersama Marbel dari Play Store
3. Luncurkan dan nikmati Belajar Huruf Bersama Marbel

Komentar tentang Belajar Huruf Bersama Marbel versi Android

Dulu anak saya yg pertama bisa hafal huruf hijaiyah sama huruf alfabet awalnya dari aplikasi ini.. Karna anak saya emang gk suka kalau sistem belajar nya secara langsung . Tpi dgn aplikasi ini belajar nya sambil bermain.. Jdi lebih seru buat anak2.. Sekarang aku download lgi buat anak aku yg ke 2..
sangat membantu untuk anak usia 3 tahun
Terimakasih buat yg bikin aplikasi ini. Keren banget deh. Sekarang anak saya jd suka belajar dgn buku karena nanti hadiah nya dia bisa mainin permainan ini. Dia jd pinter. Buat yg ragu. Ayo cepet donlot ya nanti anak nya pasti suka dan makin pinter. Tp saat main harus di dampingi ya supaya kalo ada salah penyebutan bisa di koreksi

Pertanyaan Umum APK Belajar Huruf Bersama Marbel

Apakah Belajar Huruf Bersama Marbel aman untuk perangkat saya?

Buka
Ya, Belajar Huruf Bersama Marbel mengikuti pedoman konten Google Play untuk memastikan penggunaan yang aman di perangkat Android Anda.

Apa itu file XAPK, dan apa yang harus saya lakukan jika Belajar Huruf Bersama Marbel yang saya download adalah file XAPK?

Buka
File dengan ekstensi .xapk adalah file paket terkompresi. Ini adalah format file kontainer yang menggabungkan APK dan file terkait tambahan yang diperlukan untuk instalasi. Format XAPK diperkenalkan untuk mengemas file APK dan file OBB bersama-sama untuk proses pengiriman dan instalasi yang lancar. Format XAPK dapat membantu mengurangi ukuran paket aplikasi. Di ponsel, pengguna perlu menginstal installer XAPK terlebih dahulu, kemudian menginstal file XAPK melalui installer tersebut. Anda dapat menemukan penginstalnya di sini:https://apkcombo.com/how-to- pasang/. Namun pada PC client, Anda hanya perlu meletakkan file tersebut di LDPlayer.

Bisakah saya memutar Belajar Huruf Bersama Marbel di komputer saya?

Buka
Ya, Anda dapat memutar Belajar Huruf Bersama Marbel di komputer Anda dengan menginstal emulator Android - LDPlayer. Setelah menginstal LDPlayer, cukup drag dan drop file APK yang diunduh ke emulator untuk mulai memutar Belajar Huruf Bersama Marbel di PC. Alternatifnya, Anda dapat membuka emulator, mencari game atau aplikasi yang ingin Anda mainkan di Play Store yang ada di dalam LDPlayer, dan menginstalnya dari sana.

Rekomendasi pencarian